Pasukan Tengkorak Putih Kostrad Tangkap Anggota KKB

PORTALBELANEGARA.COM | Kab. Papua – Pada tanggal 06 April 2023, Pukul 11.53 WIT, telah dilaksanakan Swepping oleh dan Pos Kotis Ilaga dan Pos Kodim Persiapan Satgas Pamtas RI-PNG Mobile Yonif Raider 303/SSM di Jalan Wako, Kampung Wako, Distrik Gome, Kab. Puncak dan menangkap 1 (satu) orang yang diindikasi anggota KSTP.

Di peroleh informasi Pos Gome bahwa terdapat 6 (enam) orang mencurigakan keluar dari Honai Numbuk Talenggen dengan menggunakan motor secara berpencar.

Merespon informasi tersebut jajaran Pos Kotis Ilaga dan Pos Kodim Persiapan Satgas Yonif Raider 303/SSM melaksanakan Swepping di depan Pos.

Pos Kodim Persiapan Satgas Yonif Raider 303/SSM melaksanakan Swepping terhadap 1 (satu) orang dicurigai menggunakan kendaraan sepeda motor (motor KLX warna Kuning), kemudian tim Swepping Pos Kodim Persiapan melaksanakan pemeriksaan terhadap indentitas dan ditemukan foto dan video yg berhubungan dgn KSTP dan mengamankan 1 (satu) org yg terindikasi anggota KSTP.

Tim Kotis Ilaga Dpp Lettu Inf Dedy berangkat ke Pos Kodim Persiapan untuk menjemput 1 (satu) org yg terindikasi anggota KSTP dan langsung membawa orang tersebut ke Pos Kotis Ilaga untuk dilaksanakan interograsi dan pendalaman, interograsi pendalaman dilakukan eh Staf Intel Satgas Yonif Raider 303/SSM

Setelah dilaksanakan interogasi 1 orang yang terindikasipun mengakui bahwa dirinya bernama Yomison, yomison sendiri adalah Anggota KKB OPM.Yomison diketahui merupakan anak buah dari pimpinan TPNPB-OPM Puncak, Numbuk Telenggen dan Pilanus Walker. Yomison juga pernah terlibat dalam beberapa aksi yang berujung tewasnya beberapa warga sipil, termasuk TNI-Polri.

Yomison Murib (terindikasi anggota KSTP) diserahkan ke Satgas Gakkum wilayah Puncak untuk dilakukan pendalaman.
Adapun terlibat dalam aksi sbb :
1. Penembakan terhadap tukang ojek Ojek An. Udin yang meninggal dunia pada tgl 14 April 2021 di Kampung Eromaga, Distrik Omukia, Kab. Puncak

2. Pembakaran Tower BTS pada tgl 3 Januari 2021

3. Pembakaran Helicopter UP MI815 Milik PT. Ersa di Bandara Aminggaru Tgl 11 April 2021

4. Penembakan terhadap anggota Ops Nemangkawi pada tahun 2021 lalu di Kampung Olenki, pada 27 April 2021

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!